Tour Product - Beijing, Suzhou, Hangzhou, Shanghai
8 Days 7 Nights
Hari 01: DEPARTURE-BEIJING (Meals On Board)
Start CGK : CGK (12.15) – KUL (15.25) by MH 716 or CGK (19.55) - KUL (23.00) by MH 724
Start SUB : SUB-KUL 10.00-13.40 MH870 or SUB–KUL 15.50-19.30 MH872
Start DPS : DPS-KUL 13.10 – 16.05 MH714 or DPS-KUL 19.15 – 22.15 MH852
Start KNO : KNO-KUL 09.20 – 11.20 MH861 or KNO-KUL 16.50 – 19.00 MH865
KUL (00.40) - PKX (07.00) by MH318
Hari ini kita berkumpul di Bandara Soekarno-Hatta terminal 3 Ultimate untuk berangkat menuju ke Beijing dengan Malaysia Airlines. Berangkat pukul 12.15 peserta dapat mengunjungi Mitsui Premium Outlet (Jika waktu mencukupi dengan shuttle bandara). Bermalam di Pesawat.
Hari 02: BEIJING CITY TOUR (Makan Siang)
Setelah sampai di Beijing, kita akan disambut oleh Guide yang ramah dan kita akan mengunjungi Temple of Heaven merupakan kuil dengan arsitektur yang khas dan megah, Kemudian dilanjutkan menuju Tian An Men Square yang merupakan lapangan terluas di dunia, selanjutnya kita akan menuju Wangfujing Street untuk berbelanja. Check-in Hotel Istirahat.
Hari 03: BEIJING CITY TOUR (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)
Sarapan pagi di hotel. Kita kan mengunjungi Juyongguan Great Wall, tembok terpanjang didunia dan termasuk salah satu keajaiban dunia. Dilanjutkan menuju Beijing Stadium Nasional atau yang dikenal dengan Bird’s Nest (PhotoStop) & Water Cube National Aquatics Center (Outlook), dilanjutkan dengan perjalanan menuju Foot Massage Store dan Baoshutang, kemudian kita menuju Xiushui Market dan kita akan mencoba makanan khas dari negara China yaitu bebek Peking. Check-in Hotel istirahat.
Bermalam di Ease Cloud Hotel **** / similar
Hari 04: BEIJING - SUZHOU (Makan Pagi)
Sarapan pagi di hotel, Kita akan menuju Suzhou menggunakan Bullet Train. Setibanya di Suzhou, kita akan mengunjungi Shantang Street yang merupakan blok jalan kuno yang ada sejak tahun 852 M, dilanjutkan menuju Jinji Lake, danau terbesar di kota China. Kita juga akan mengunjungi Latex Shop dan Silk Market. Setelah itu kita akan mengunjungi LED Roof of Yuang Rong Square Mall. Check-in Hotel istirahat.
Bermalam di Tianping hotel **** / similar
Hari 05: SUZHOU - HANGZHOU (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)
Sarapan pagi di hotel, Kita akan menuju Hangzhou. Setibanya di Hangzhou, kita akan mengunjungi West Lake menggunakan Kapal dilanjutkan mengunjungi Yuefei Temple dimana kuil ini dibangun untuk menghormati Yue Fei, salah satu pahlawan dinasti China. Kemudian kita menuju Jewerly Shop. Setelah itu kita akan mengunjungi Hefang Street terkenal sebagai jalan bersejarah di Hangzhou, dan kita akan mencoba makanan tradisional khas dari negara China yaitu Ayam Beggar. Check-in Hotel istirahat.
Bermalam di Hbig-nanyuan kaihao hotels & resorts **** / similar
Hari 06: HANGZHOU - WUZHEN WATERTOWN - SHANGHAI (Makan Pagi, Makan Siang)
Sarapan pagi di hotel, Kita akan menuju Wuzhen (termasuk Kapal) yang merupakan sebuah kota di tengah air, lalu kita akan menuju ke Shanghai. Setibanya di Shanghai, kita akan berfoto di TV Tower (PhotoStop) dan menuju Chenghuangmiao dimana tempat menjual pernak-pernik yang bisa dibeli untuk oleh-oleh. Kemudian kita akan menuju The Bund yang merupakan simbol dari kota Shanghai. Dilanjutkan aktivitas bebas di Xintiandi. Check-in Hotel istirahat.
Bermalam di Shanghai Hongqiao National Convention and Exhibition Center Tongpai Hotel **** / similar
Hari 07: SHANGHAI (Makan Pagi)
Sarapan pagi di hotel. kita akan menuju The thousand Tree Mall (Photostop), Dilanjutkan aktiv
Tour Product at Shopify
Itinerary
Catatan : Rute perjalanan dan waktu akan disesuaikan dengan local guide ditempat, akan tetapi tempat tujuan akan sama seperti di itinerary
Note : * Acara perjalanan, Harga Tour / Visa / Apt Tax & YQ serta flight detail dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan lebih lanjut.
Seat Subject to Availability
TIKET TIDAK BISA EXTEND
Keberangkatan Minimal 20 Pax (Didampingi 1 Tour Leader) Pendaftaran Deposit Rp. 5.000.000 (First Come First Serve) Pelunasan 25 hari sebelum keberangkatan
INFANT FLAT RATE : Rp 3,750,000 (MALAYSIA AIRLINES) Apabila Visa direject akan dikenakan biaya pembatalan sesuai ketentuan yang berlaku
Harga Termasuk:
- Ticket pesawat udara Malaysia Airlines kelas ekonomi, non-refundable & non-reroutable berdasarkan harga group.
- Airport tax International, fuel surcharge, dan tax lainnya (dapat berubah sewaktu-waktu).
- Penginapan di hotel local 4* berdasarkan 2 (dua) orang dalam 1 kamar (twin sharing).
- Acara tour, transportasi dan makan sesuai yang tercantum dalam acara perjalanan. (B–Makan Pagi; L–Makan Siang; D–Makan Malam).
- Berat maksimum sebesar 30kg untuk 1 bagasi atau sesuai dengan peraturan maskapai penerbangan yang digunakan; dan berat maksimum 7 kg untuk 1 handbag kecil untuk dibawa ke kabin pesawat atau sesuai dengan peraturan maskapai penerbangan yang digunakan.
- Tour Leader dari Indonesia.
- Travel Insurance.
Shopping Stop : SILK, CHINESE MEDICINE, JEWELRY SHOP, LATEX Tour ini merupakkan tour bersubsidi dengan mengunjungi Shopping Stop, Penalty akan dikenakan untuk peserta yang tidak mengunjungi shopping stop
Harga Tidak Termasuk :
- Biaya dokumen perjalanan seperti : paspor & visa group / single
- Visa Group China Rp 1,000,000 (Ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu dari kedutaan besar China)
- Visa Single China Rp 1,000,000 (Ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu dari kedutaan besar China) // (masuk dalam Konsulat Jakarta)
- Visa Single China Rp 1,200,000 (Ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu dari kedutaan besar China) // (masuk dalam konsulat Surabaya/Bali/Bali)
- Pengeluaran pribadi seperti : telepon, room service, laundry, mini bar, tambahan makanan dan minuman serta pengeluaran lainnya.
- Excess baggage (biaya kelebihan barang bawaan di atas 30kg), Biaya bea masuk yang dikenakan oleh otoritas di Jakarta maupun di negara yang dikunjungi.
- Biaya Single Supplement bagi peserta yang menempati 1 kamar sendiri.
- Travelling bag.
- Tour tambahan (Optional Tour) yang mungkin diadakan selama perjalanan.
- Tipping (untuk Guide dan Driver serta Tour Leader) sebesar IDR800.000
- PPN 1.1% (WAJIB).
- Karantina (hanya jika diperlukan).