Description

7D Best Of Melbourne by QF Mar - Nov 2026

Tour Product

Ibis Melbourne Hotel

7 Days Tour Package

HARI 01 : JAKARTA – MELBOURNE QF42 CGKSYD 2045-0630

Berkumpul di Bandara Soekarno-Hatta untuk bersama-sama berangkat menuju Melbourne yang terkenal dengan nama Garden State.

HARI 02 : MELBOURNE (L/D) QF425 SYDMEL 0900-1035

Tiba di Kota Melbourne, Anda akan langsung diajak melewati/mengunjungi Captain Cook Cottages sebuah pondok berisi barang-barang antik berusia berabad-abad yang berada di dalam Fitzroy Garden. Anda juga akan melewati Conservatory. Setelah itu melanjutkan perjalanan ke Eureka Tower (Photo stop) lalu berbelanja di Queen Victoria Market (Tutup hari Senin & Rabu). Selanjutkan akan menuju Shrine of Remembrance monumen peringatan nasional Victoria yang menghormati jasa dan pengorbanan warga Australia dalam perang dan pemeliharaan perdamaian. Lalu Anda akan menuju ke Parliament House gedung tempat pertemuan Parlemen Victoria, salah satu parlemen negara bagian dan teritori Australia, dan objek terakhir yang akan kita kunjungi hari ini adalah St. Patrick Cathedral. Bermalam di Ibis Melbourne Hotel atau setaraf.

HARI 03 : MELBOURNE – SOVEREIGN HILL – MELBOURNE (B)

Pagi ini akan mengunjungi Sovereign Hill Gold Mining Town Ship yang merupakan pusat pertambangan emas saat demam emas melanda dunia pada tahun 1851 – 1855. Setelah itu Anda juga akan diajak berbelanja di South Wharf Outlet yang merupakan outlet yang terkenal. Kembali ke Kota Melbourne untuk bermalam.

HARI 04 : MELBOURNE – PHILLIP ISLAND – MELBOURNE (B/L/D)

Hari ini Anda akan diajak menuju ke Brighton Bathing Box kotak warna warni dengan atap layaknya sebuah rumah, dan dilanjutkan menuju ke Phillip Island, dan mengunjungi Chocolate Factory. Setelah itu ke Amaze n Thing (Puzzle Island) tempat pertunjukan sulap interaktif dan ilusi optik yang unik, serta mini-golf, labirin raksasa, teka teki dan Anda akan melihat Penguin Parade (Standard Viewing).

HARI 05 : MELBOURNE – GREAT OCEAN ROAD – MELBOURNE (B/L)

Perjalanan menuju Great Ocean Road, yaitu jalan panjang yang dibangun di pesisir selatan Australia diantara Geelong dan Warrnambool pada saat masa Great Depresion. Anda dapat melihat formasi bebatuan Lord Arch George, Twelve Apostles dan London Arch. Perjalanan kembali ke Kota Melbourne untuk bermalam.

HARI 06 : MELBOURNE (B) QF39 MELCGK 1450-1915

Setelah sarapan pagi hari ini Anda akan mempunyai acara bebas yang dapat dipergunakan untuk mengunjungi sanak saudara ataupun berbelanja.

HARI 07 : MELBOURNE – JAKARTA (B)

Pagi hari Anda akan diantar ke Bandara untuk terbang menuju Tanah Air. KIA tours mengucapkan terima kasih atas partisipasi Anda dan sampai jumpa pada program tour berikutnya.


Tour Product

Note: Harga diatas berdasarkan Kurs perkiraan pada saat Pembuatan Product.

Harga dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya mengikuti kurs yg berlaku sebelum ada pembayaran deposit sesuai ketentuan yang berlaku. Jadwal Acara dapat berubah tanpa mengurangi isi tour yang ada & Apt Tax/Fuel/Flt Ins dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.

Harga Termasuk:

 Tiket penerbangan dengan Qantas Airways Economy Class Group Fare (Non Ref/End/Rer)

 Akomodasi di Hotel Berbintang 4*

 Acara Perjalanan dan Makan sesuai dengan yang tercantum di brosur perjalanan

 Tour Leader yang berpengalaman Minimum 20 Dewasa

Harga Belum Termasuk:

 Pengeluaran pribadi

 Asuransi Perjalanan

 PPN 1.2%

 Tipping Guide, Supir & Tour Leader Rp. 688.000/Orang

Syarat & Kondisi:

 Deposit (Non Refundable) sebesar IDR 10 Jt per orang

 Pelunasan Tour harus dilakukan paling lambat 30 hari sebelum keberangkatan

 Peserta wajib mengikuti aturan protokol kesehatan dari airlines dan negara tujuan

Pembatalan:

 Pembatalan hingga 31 hari sebelum keberangkatan = deposit hangus (10Jt)

 Pembatalan 31 – 8 hari sebelum keberangkatan = 75% dari harga tour

 Pembatalan hari H – 7 hari sebelum keberangkatan = 100%

Update 22Jan26/GR

Group Tour Price: Rp22,980,000

Valid:1/27/2026-12/27/2026

Product form
  • Xceptional Tours Australia Pty Ltd (XCTA)

7D Best Of Melbourne by QF Mar - Nov 2026

    7D Best Of Melbourne by QF Mar - Nov 2026 Tour Product Ibis Melbourne Hotel 7 Days Tour Package HARI...

    Rp 22.980.000,00

    Order today for Instant Confirmation  Dengan melakukan Deposit, maka kami akan segera mengamankan reservasi dan harga promo yang kami berikan.

      K.I.A Tours & Travel established in 1996, will give guarantee satisfaction to our customers.

      • Guaranteed secure & safe checkout.

        shop pay
      • Free shipping
      • Instant Confirmation 
      BOOKING FEE

      For minimum booking fee is Rp. 5.000.000,- upon reservation to guarantee your booking.

      CANCELATION

      For cancelation, please contact to our staff or call to our office Ph. 021-7233666 (hunting) or Ph. 021-3925128 (Hunting)

      Description

      7D Best Of Melbourne by QF Mar - Nov 2026

      Tour Product

      Ibis Melbourne Hotel

      7 Days Tour Package

      HARI 01 : JAKARTA – MELBOURNE QF42 CGKSYD 2045-0630

      Berkumpul di Bandara Soekarno-Hatta untuk bersama-sama berangkat menuju Melbourne yang terkenal dengan nama Garden State.

      HARI 02 : MELBOURNE (L/D) QF425 SYDMEL 0900-1035

      Tiba di Kota Melbourne, Anda akan langsung diajak melewati/mengunjungi Captain Cook Cottages sebuah pondok berisi barang-barang antik berusia berabad-abad yang berada di dalam Fitzroy Garden. Anda juga akan melewati Conservatory. Setelah itu melanjutkan perjalanan ke Eureka Tower (Photo stop) lalu berbelanja di Queen Victoria Market (Tutup hari Senin & Rabu). Selanjutkan akan menuju Shrine of Remembrance monumen peringatan nasional Victoria yang menghormati jasa dan pengorbanan warga Australia dalam perang dan pemeliharaan perdamaian. Lalu Anda akan menuju ke Parliament House gedung tempat pertemuan Parlemen Victoria, salah satu parlemen negara bagian dan teritori Australia, dan objek terakhir yang akan kita kunjungi hari ini adalah St. Patrick Cathedral. Bermalam di Ibis Melbourne Hotel atau setaraf.

      HARI 03 : MELBOURNE – SOVEREIGN HILL – MELBOURNE (B)

      Pagi ini akan mengunjungi Sovereign Hill Gold Mining Town Ship yang merupakan pusat pertambangan emas saat demam emas melanda dunia pada tahun 1851 – 1855. Setelah itu Anda juga akan diajak berbelanja di South Wharf Outlet yang merupakan outlet yang terkenal. Kembali ke Kota Melbourne untuk bermalam.

      HARI 04 : MELBOURNE – PHILLIP ISLAND – MELBOURNE (B/L/D)

      Hari ini Anda akan diajak menuju ke Brighton Bathing Box kotak warna warni dengan atap layaknya sebuah rumah, dan dilanjutkan menuju ke Phillip Island, dan mengunjungi Chocolate Factory. Setelah itu ke Amaze n Thing (Puzzle Island) tempat pertunjukan sulap interaktif dan ilusi optik yang unik, serta mini-golf, labirin raksasa, teka teki dan Anda akan melihat Penguin Parade (Standard Viewing).

      HARI 05 : MELBOURNE – GREAT OCEAN ROAD – MELBOURNE (B/L)

      Perjalanan menuju Great Ocean Road, yaitu jalan panjang yang dibangun di pesisir selatan Australia diantara Geelong dan Warrnambool pada saat masa Great Depresion. Anda dapat melihat formasi bebatuan Lord Arch George, Twelve Apostles dan London Arch. Perjalanan kembali ke Kota Melbourne untuk bermalam.

      HARI 06 : MELBOURNE (B) QF39 MELCGK 1450-1915

      Setelah sarapan pagi hari ini Anda akan mempunyai acara bebas yang dapat dipergunakan untuk mengunjungi sanak saudara ataupun berbelanja.

      HARI 07 : MELBOURNE – JAKARTA (B)

      Pagi hari Anda akan diantar ke Bandara untuk terbang menuju Tanah Air. KIA tours mengucapkan terima kasih atas partisipasi Anda dan sampai jumpa pada program tour berikutnya.


      Tour Product

      Note: Harga diatas berdasarkan Kurs perkiraan pada saat Pembuatan Product.

      Harga dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya mengikuti kurs yg berlaku sebelum ada pembayaran deposit sesuai ketentuan yang berlaku. Jadwal Acara dapat berubah tanpa mengurangi isi tour yang ada & Apt Tax/Fuel/Flt Ins dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.

      Harga Termasuk:

       Tiket penerbangan dengan Qantas Airways Economy Class Group Fare (Non Ref/End/Rer)

       Akomodasi di Hotel Berbintang 4*

       Acara Perjalanan dan Makan sesuai dengan yang tercantum di brosur perjalanan

       Tour Leader yang berpengalaman Minimum 20 Dewasa

      Harga Belum Termasuk:

       Pengeluaran pribadi

       Asuransi Perjalanan

       PPN 1.2%

       Tipping Guide, Supir & Tour Leader Rp. 688.000/Orang

      Syarat & Kondisi:

       Deposit (Non Refundable) sebesar IDR 10 Jt per orang

       Pelunasan Tour harus dilakukan paling lambat 30 hari sebelum keberangkatan

       Peserta wajib mengikuti aturan protokol kesehatan dari airlines dan negara tujuan

      Pembatalan:

       Pembatalan hingga 31 hari sebelum keberangkatan = deposit hangus (10Jt)

       Pembatalan 31 – 8 hari sebelum keberangkatan = 75% dari harga tour

       Pembatalan hari H – 7 hari sebelum keberangkatan = 100%

      Update 22Jan26/GR

      Group Tour Price: Rp22,980,000

      Valid:1/27/2026-12/27/2026

      Login

      Forgot your password?

      Don't have an account yet?
      Create account