Kabar gembira nih buat yang ingin liburan ke Swiss.
Mulai 2 Mei 2022, jika ingin masuk ke Swiss sudah tidak diperlukan lagi untuk menunjukkan sertifikat vaksin maupun hasil tes PCR sebelum keberangkatan pada saat kedatangan.
Yang diperlukan untuk masuk ke Swiss hanya diperlukan visa dan passpor yang masih berlaku sama seperti sebelum pandemi.
Sudah siap untuk berlibur ke Swiss?.